KabarLumajang.com – Berikut merupakan jadwal vaksinasi Covid-19 untuk dosis 1 dan 2 jenis Sinovac dan Pfizer.
Pelayanan vaksinasi ini diperuntukkan bagi warga Sulawesi Selatan yang dan sekitarnya yang belum melakukan vaksin.
Oleh karena itu, segera lakukan vaksin untuk mendukung percepatan vaksinasi agar Indonesia kembali sehat dan terbebas dari virus Covid-19.
Sebagaimana dilansir KabarLumajang.com melalui akun Instagram story @infovaksin.makassar pada 29 November 2021. Berikut merupakan jadwal vaksin selengkapnya.
Hari/tanggal: Selasa, 30 November 2021
Pukul: 08.00-selesai
Lokasi: Kantor Lurah Tamarunang, Gowa