KabarLumajang.com - Resep nasi bakar tempe pedas spesial gurih dan lezat.
Nasi bakar merupakan makanan tradisional indonesia yang dibungkus dengan daun pisang.
Aroma bakar dari daun pisang membuat hidangan ini memiliki aroma yang khas dan wangi.
Kali ini Chef Devina Hermawan membagikan resep nasi bakar tempe pedas spesial melalui kanal YouTube nya.
Kamu dapat menyimak bahan dan langkah langkahnya berikut.
Dilansir KabarLumajang.com dari kanal YouTube Devina Hermawan dalam video yang berjudul "100% Meresap Ke Dalam! Resep Nasi Bakar Sambal Tempe Pedas" dan diunggah pada 25 Januari 2021, inilah resep nasi bakar tempe spesial yang pedas, gurih, wangi, dan lezat ala Chef Devina Hermawan.
Baca Juga: Update Harga dan Spesifikasi HP Oppo A16 pada Mei 2022, Cek Selengkapnya Disini!
Resep Nasi Bakar (untuk 3 porsi)